Pusatkonveksi.com – Saat ini dunia fashion semakin berkembang pesat dan menjadikan banyak orang menggunakan berbagai bentuk fashion yang dapat meningkatkan kepercayaan diri dalam berpenampilan. Salah satu bentuk fashion yang saat ini sedang ramai diperbincangkan yaitu Sablon pada pakaian dimana dapat memberikan penampilan yang anda berkesan. Sablon sudah banyak dikenal oleh berbagai kalangan, karena sablon ini merupakan media cetak yang memiliki berbagai desain yang ditempelkan pada bahan kertas, plastik atau bahkan baju.
Ukuran Screen Sablon Manual
Sebelum menyablon, pastinya anda harus mempelajari teknik sablon yang baik dan benar bukan? Selain itu juga anda haruslah mengetahui beberapa alat yang bisa digunakan untuk menyablon seperti kain saring, bingkai, tinta, desain serta masih banyak alat lainnya.
Setelah mengenal beberapa bahan serta mempelajari teknik menyablon, pastinya anda harus mengenal Ukuran Screen Sablon Manual yang memang sangat penting dalam pembuatan sablon. Maka dari itu kami akan memberikan informasi seputar beberapa ukuran screen sablon manual yang dapat membantu anda untuk mengetahui ukurannya, dan memang lebih baik langsung saja disimak seperti dibawah ini.
Screen Sablon Manual 55 T – 48 T
Merupakan screen sablon yang memiliki pori-pori besar dan sangat cocok digunakan untuk menyablon media selimut, karung, karpet, handuk dan masih banyak lainnya.
Screen Sablon Manual 62 T
Nah Screen Sablon 62 T ini bisanya digunakan untuk membuat sablon pada kaos dengan menggunakan teknik foamming.
Screen Sablon Manual 77 T
Biasanya ukuran screen 77 T ini digunakan untuk menyablon spanduk dan kaos yang mengguankan desain yang kecil.
Screen Sablon Manual 90 T
Ukuran Screnn Sablon 90 T ini biasanya digunakan untuk menyablon medaia kain yang memiliki tekstur halis seperti satin dan kain sutera.
Screen Sablon Manual 120 T
Ukuran Screen Sablon 120 T ini cocok digunakan untuk menyablon media keras seperti kayu, kulit, karton atau bahkan seng.
Screen Sablon Manual 150 T
Ukuran Screen Sablon Manual 150 T ini biasanya digunakan untuk menyablon pada media kertas dan stiker yang memang dapat menghasilkan kualitas yang bagus.
Screen Sablon Manual 165 T
Ukuran Screen Sablon Manual 165 T ini memiliki screen yang sangat halus dan lembut dimana sangat cocok untuk digunkan dalam menyablon logam,kaca atau bahkan plastik.
Screen Sablon Manual 180 T
Ukuran Screen Sablon Manual 180 T yang satu ini digunakan untuk mencetak sablon pada media plastik dan juga media lainnya yang bertekstur halus.
Screen 200 T
Ukuran 200 T ini bisanya digunakan untuk mencetak sablon pada media plastik yang menggunakan teknik penyamblonan raster.
Ukuran Screen Sablon Manual
Mungkin hanya itu saja yang bisa kami berikan kepada anda, namun bagi anda yang saat ini ingin memesan kaos sablon dan mengenal beberapa ukuran screen sablon manual yang cocok dengan desain anda tak ada salahnya jika segera memesan di Pusatkonveksi.com. PusatKonveksi.com merupakan supplier konveksi terpercaya yang bisa memberikan berbagai produk yang diinginkan seperti kaos, kemeja dan beberapa produk fashion lainnya yang menggunakan sablon. Untuk informasi pemesanan anda bisa langsung menghubungi kami di whatsapp atau bisa juga langsung memesan lewat website PusatKonveksi.com.